Rabu, 03 Juli 2013

Serah Terima KNIL ke APRIS




Surat Keputusan Pembubaran KNIL yang ditandatangani Ratu Juliana, menandai berakhirnya kekuasaan Belanda dan artinya Belanda mengakui keberadaan Negara Republik Indonesia Serikat.

Serah terima dilakukan oleh Kolonel A.H Nasution


Penurunan bendera Belanda


Peralatan perang Belanda yang ditinggalkan menjadi milik APRIS



Mengikuti upacara serah terima kekuasaan militer dari pihak Belanda kepada APRIS yang dilaksanakan di Cimahi


Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata

Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata


Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata



Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata


SERAH TERIMA KNIL DI DAERAH PRIANGAN

Begitu pula di Garut Letkol Daeng Muhammad Ardiwinata sebagai Komandan KDM II (Komando Daerah Militer Priangan) melaksanakan apel dalam rangka serah terima eks anggota KNIL kedalam APRIS di Garut.


Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata



Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata



Koleksi pribadi
Daeng Muhammad Ardiwinata



Tidak ada komentar:

Posting Komentar